Posts

Showing posts from August, 2023

HARGAI PROFESI KAMU SENDIRI DULU, SEBELUM KAMU PENGEN DIHARGAI ORANG LAIN!

Image
Oleh_ @Ratu Eka Bkj Kesuksesan itu jangan selalu kamu ukur dengan uang/gaji/omset/income/pendapatan/finansial. Selama kita udah mencapai karir/profesi yang kita cita-citakan berapapun pendapatan finansialnya, itu artinya sudah sukses.  Jangan pernah mengeluh dan merendahkan profesi kamu sendiri cuman gara-gara pendapatan/gaji/omset kamu kecil, itu artinya kamu sudah mencoreng keputusan kamu sendiri mencita-citakan profesi itu, itu artinya kamu tidak bersyurkur dan menyalahkan Alloh/Tuhan. Kalau kamu sendiri aja nggak menghargai profesi mu, maka jangan salahkan orang lain jika kamu direndahkan. Karena, apapun yang kamu alami itu berawal dari mindset.  Alhamdulillahirrobbil'alamin saya kesaksian nyata selalu dihormati/dihargai oleh siapapun orang, dalam kondisi apapun bahkan saat  nggak pegang uang sama sekali, itu semua karena apa? Karena, kuasa Alloh saya selalu bersyukur kepada-Nya dan profesi saya sebagai Cyberpreneur dan Penulis selalu saya hargai nggak pernah saya rendahkan.  J

JANGAN MENIKAH SEBELUM MINIMAL MERINTIS KARIR, AMANAH DARI KISAH REAL SEORANG IBU 35 TAHUN YANG MENCARI SEPARUH JIWANYA!

Image
Oleh_ @Ratu Eka Bkj   Ada sebuah cerita seorang teman perempuan sekitar usia 35 tahun, sudah punya anak 1 laki, dan sudah bercerai dengan suaminya. Namun, wajahnya awet muda kalau kumpul masih kayak usia 26 tahunan. Kita ketemu tidak sengaja pada sebuah Masjid di Jakarta.  Dia bercerita, kalau sedang mengejar karirnya yang belum sempat dia bangun. Ceritanya, dulu dia waktu kuliah punya pacar lalu keburu nikah dengan pacarnya saat lulus kuliah. Belum sempat membangun karir, dia sudah punya anak. Meskipun, tidak berkarir dia sudah bekerja menyewakan kos-kosan.  Saat dia sudah menjadi janda anak satu, sebenarnya dia sudah mencukupi kebutuhannya melalui pekerjaan sebagai wirausaha kos-kosan. Namun, dia merasa tertinggal dalam karirnya. Saat itu dia ke Jakarta bingung mau nyari partai ke politik, atau cari relasi untuk bikin bisnis wisata religi.  Dia bilang kalau latar belakang karir dia itu sebenarnya pengen jadi politisi, atau pebisnis wisata religi. Karena, dulu zaman kuliah dia berorga

PERBEDAAN BERKARIR DENGAN BEKERJA UNTUK PEREMPUAN & LAKI-LAKI

Image
Oleh_@ Ratu Eka Bkj Perbedaan berkarir dengan bekerja adalah: Berkarir orientasi pada prestasi/dampak manfaat dan passion, Bekerja orientasi pada uang/pendapatan/gaji. Perempuan tidak wajib bekerja tapi sunnah berkarir, karena akan memberikan dampak positif bagi umat/publik. Contohnya: Siti Khadijah sebagai Pebisnis, Siti Aisyah sebagai Perowi Hadist/Ulama/Ilmuwan, Ratu Bilqis sebagai Kepala Negara atau Kepala Kerajaan.  Laki-laki wajib bekerja, dan tidak terlalu urgent untuk berkarir. Karena, dia punya kewajiban menafkahi secara uang. Jadi, laki-laki nggak boleh gengsi pilih-pilih kerjaan karena mendesak menafkahi anak Istri.  Sedangkan perempuan boleh pilih-pilih karir yang dia suka yang dia passion lebih diutamakan meskipun hasil uangnya lebih dikit, karena yang dibutuhkan adalah pengaruh manfaat-nya untuk umat/rakyat/publik (prestasi). KERJASAMA BISNIS,  Mulai Klik Hubungi Kami via Whatshap  =  0895367203860   Owner, Founder, CEO =   085704703039   Customer Service DUKUNG SITUS INI